Manfaat Yang Didapat Setelah Melakukan Penangkaran



Indonesia memiliki keanekaragaman hayati yang tinggi baik flora dan fauna. Indonesia memilik kurang lebih 16.000 jenis burung diantaranya banyak yang dilindungi oleh Negara. Namun pola pemanfaatan burung dengan cara penangkapan langsung dari alam menyebabkan ancamam kepunahan tingggi. Untuk menanggulangi hal tersebut maka perlu dilakukan upaya tindakan konservasi salah satunya dengan kegiatan penangkaran.

Manfaat melakukan penangkaran ada tiga manfaat penangkaran yaitu.
  1. Untuk kegiatan pendidikan dan penelitian
  2. Menjaga jenis burung dilindungi dari ancaman kepunahan
  3. Mengembangbiakkan jenis dilindungi di luar habitat aslinya dengan tetap menjaga kemurnian genetiknya.
Sedangkan tujuan didirikan penangkaran burung adalah untuk konservasi pelepasan burung ke habitat alaminya.

    Share on Google Plus

    About Unknown

    This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
      Blogger Comment

    0 komentar:

    Posting Komentar